SURAT AL-KAHFI Ayat 79.terhidar dari bahayaperampokan dan fitnah.

Kehidupan ini memeng sedikit aneh ,misalnya kita miskin ,kita susah .kalau kita kaya kita juga bingung untuk menjaga hartany yang sangat banyak,takut ada pencuri,atau takut di rompok,kadang-kadang juga bisa timbul fitnah .Untuk meng hindari semuanya itu kini penulis ingin membagikan sedikit amalan yang islami /dari agama ,diambil dari Al qur'annul karrim.yaitu surat Al-kahfi ayat 79. yaitu:
سُوۡرَةُ الکهف
بِسۡمِ ٱللهِ ٱلرَّحۡمَـٰنِ ٱلرَّحِيمِ
أَمَّا ٱلسَّفِينَةُ فَكَانَتۡ لِمَسَـٰكِينَ يَعۡمَلُونَ فِى ٱلۡبَحۡرِ فَأَرَدتُّ أَنۡ أَعِيبَہَا وَكَانَ وَرَآءَهُم مَّلِكٌ۬ يَأۡخُذُ كُلَّ سَفِينَةٍ غَصۡبً۬ا (٧٩) . Artinya : Adapun bahtera itu adalah kepunyaan orang-orang miskin yang bekerja di laut, dan aku bertujuan merusakkan bahtera itu, karena di hadapan mereka ada seorang raja yang merampas tiap-tiap bahtera. (79) .
Mudah-mudahan kalau kita yakin , kalau yang kita amalkan ini dengan sungguh -sungguh ,InsyaAllah kita terlindung dari bahaya perampokan ,dan fitnah.
Kita hanya merencanakan ,akantetapi Allah jua yang mempunyai ketentuan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar